Himbauan Untuk Mahasiswa Polsri Tentang Penertiban Kendaraan
Himbauan Mahasiswa Tentang Penertiban KendaraanCategory Archives: Informasi
Disnaker Buka Kesempatan Bagi Mahasiswa Magang Kerja ke Jepang
Polsri Raih Juara pada KMPIN ke-5 serta Kesempatan pada Event IDGX Kominfo
Rabu (02/08/2023), Politeknik Negeri Sriwijaya memperoleh kesempatan untuk hadir pada event Indonesian Game Development Exchange (IDGX) yang diselenggarakan oleh Kominfo di Bali pada Bulan Oktober 2023. Adapun kesempatan tersebut diperoleh oleh Polsri dikarenakan meraih juara 2 pada kategori pengembangan aplikasi permainan dalam Kompetisi Mahasiswa Informatika Politeknik Nasional (KMIPN) ke-5 yang diselenggarakan oleh Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) pada tanggal 31 Juli – 03 Agustus 2023.
Pelaksanaan KMIPN ke-5 dibuka secara resmi oleh Direktur PENS dan BAKORMA pada tanggal 01 Agustus 2023. Dalam pembukaan tersebut diiringi dengan acara hiburan dan kata sambutan dari Bakorma, Ketua Senat dan Direktur PENS. Setelah acara pembukaan berlangsung, masing – masing finalis diajak kembali ke ruangan masing – masing per kategori untuk mendapatkan giliran dalam melakukan implementasi dan demo hasil karya yang telah dibuat di hadapan para juri.


Pengumuman Diksarlin 2023
Untuk peserta Diksarlin harus memenuhi ketentuan:
- Wajib hadir di lapangan parkir gedung Teknik Elektro Politeknik Negeri Sriwijaya pada saat pembagian logistik sesuai jadwal sebagai berikut:
- Gelombang I Hari Sabtu tanggal 5 Agustus 2023 Pukul 07.00 WIB s.d Pukul 11.00 WIB untuk Kelompok 1 sampai 36 ( pembagian kelompok akan diumumkan pada hari Rabu tanggal 2 Agustus 2023) dapat dilihat dilaman https://www.polsri.ac.id
Gelombang II Hari Sabtu tanggal 12 Agustus 2023 Pukul 13.00 WIB s.d Pukul 17.00 WIB untuk Kelompok 37 sampai 72 ( pembagian kelompok akan diumumkan hari selasa…(lihat pengumuman selengkapnya dibawah ini)
PENGUMUMAN-diksarlin-2023